Resep Obat Homeopathy untuk mengatasi masalah Mencret
| |
Fase Penyakit | Nama Obat |
1. Mencret | (Colocynthis+Croton+Ipecac+Merc Sol) 30 atau Aloe Socotrina atau Kali Phos atau Lycopodium atau Nat Sulph atau Nux Vomica 30 |
2. Mencret berlendir, berdarah dan berwarna biru | Ipecac |
3. Mencret berupa cairan pada anak-anak | Aconite atau Calc Phos |
4. Mencret bila ke tempat penting | Argentum 30Resep Obat Homeopathy untuk mengatasi masalah Mencre |
5. Mencret/diare | Nux Vomica 30 |
6. Mencret disertai darah | (Colocynthis+Ferrum Phos+Merc. Cor+Mellefolium) 30 atau Phosphorus |
7. Mencret karena bakteri atau septic | Silicea 30 |
8. Mencret karena keracunan makanan laut terutama setelah makan kerang atau udang | Aloe 30 atau Lycopodium 30 |
9. Mencret kronik | Thuja atau Medorrhinum |
10. Mencret-mencret sekurang-kurang akan mencegah penyakit menjadi luas menyebar | Aconite |
11. Mencret pada musim panas | Ipecac + Aconite |
12. Mencret setelah makan makanan berlemak | Kali Mur |
13. Mencret tiba-tiba karena makan makanan yang sudah basi/tercemar | Aconite 30 |
14. Mencret tidak berhenti seperti bubur, mulai meriang mengarah ke typus | (Sulphur+Rhus Tox) 200 |
15. Mencret yang encer seperti air/lycoria | (Pyrogenium+Sulphur) 200 dan Arsenic 30 |
16. Mencret yang sudah kronis, diikuti darah, keluhan kronis di usus | Medorrhinum |
Homeopathy mengobati penderita secara holistik sebagai manusia, tidak terpaku pada satu organ atau satu bagian tubuh saja.
ConversionConversion EmoticonEmoticon